VIDEO: Raup Untung dari Bisnis Lobster Hias Air Tawar

VIDEO: Raup Untung dari Bisnis Lobster Hias Air Tawar

Selama ini, kita banyak mengenal udang air laut maupun air payau yang banyak diperjualbelikan di pasar. Namun, di Sidoarjo, ada peternak yang menekuni udang hias air tawar yang biasa dijual di pasar ikan di sejumlah daerah di Jawa Timur (Jatim).

Dari hasil ketekunannya ini, peternak terebut bisa menghasilkan jutaan rupiah per bulan. Peternak udang jenis lobster hias air tawar ini adalah zulfikri, warga Desa Kebonsari, Kecamatan Candi, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur.

Keindahan bentuk dan warna udang serta hasil yang menjanjikan membuat zulfikri menekuni budidaya yang tergolong langka. Warnanya merah menyala dan bentuk yang unik menjadi idola penggemar hewan air tawar.

Ringkasan

Oleh Liputanenam pada 28 August 2019, 21:00 WIB

Video Terkait

Spotlights