Sukses

Resep 3 Minuman Segar yang Cocok untuk Buka Puasa

Manis, agak asam, maupun segar, minuman-minuman ini siap jadi hidangan buka puasa yang menggugah selera.

Liputan6.com, Jakarta - Menjaga semangat di hari-hari terakhir menjalani puasa Ramadan bisa dilakukan dengan banyak cara. Salah satu yang sederhana adalah tetap membuat menu buka puasa nan menggugah selera.

Tak hanya soal kudapan, minuman pun jadi pelengkap pentiing setelah seharian berpuasa. Pada rekomendasi resep kali ini, setidaknya ada tiga minuman, yakni matcha ice soda, es kepal nutrisari, dan cappucino cincau.

Langsung simak bahan-bahan yang dibutuhkan dan langkah pembuatan menu buka puasa ini seperti dilansir dari kanal Vidio.com KokikuTV, Jumat, 15 Mei 2020.

Resep 3 Minuman Segar yang Cocok untuk Buka Puasa by KokikuTV

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.