HEADLINE HARI INI
FOTO: Hajar Crystal Palace, Everton Terhindar dari Jerat Degradasi
oleh
Arny Christika Putri
pada
20 Mei 2022 08:00
Everton dipastikan selamat dari zona degradasi. The Toffees dipastikan bertahan di Liga Inggris usai menang dramatis 3-2 atas Crystal Palace pada Jumat (20/5/2022) dini hari WIB.
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4027869/original/096439100_1653004627-Premier_League_Everton_Vs_Crystal_Palace-AP_1.jpg)
Premier League Everton Vs Crystal Palace
Everton dipastikan selamat dari zona degradasi. The Toffees dipastikan bertahan di Liga Inggris usai menang dramatis 3-2 atas Crystal Palace pada Jumat (20/5/2022) dini hari WIB.
Foto 1 dari 6
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4027869/original/096439100_1653004627-Premier_League_Everton_Vs_Crystal_Palace-AP_1.jpg)
Premier League Everton Vs Crystal Palace
Penyerang Everton Richarlison mencetak gol ke gawang Crystal Palace pada laga tunda pekan ke-33 Liga Inggris di Goodison Park, Jumat (20/5/2022) dini hari WIB. Everton dipastikan selamat dari zona degradasi usai menang dramatis 3-2 atas Crystal Palace. (AP Photo/Jon Super)
Foto