Aksi Xavi Hernandez Bermain di Qatar
pada 28 Nov 2015, 14:45 WIBDiperbarui 28 Nov 2015, 14:45 WIB
Legenda Spanyol dan Barcelona, Xavi Hernandez saat berlaga di pertandingan antara Qatar Stars League melawan Lekhwiya di Doha (27/11/2015). Xavi mengaku sudah mulai beradaptasi dan senang bisa bermain di Qatar.(AFP Photo/Karim Jaafar)