Bisnis fashion
muslim dunia

Reporter: Cynthia Amanda Male Fotografer: Faizal Fanani, Agus Apriyanto, Bayu Herdianto

Pengeluaran untuk modest fashion dunia pada 2022 diprediksi naik 7 persen menjadi US$373 miliar sekitar Rp5.402,62 triliun.

Araida dari Rusia
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

Organisasi Konferensi Islam (OKI) mendorong brand modest fashion mendiversifikasi produk dan mengadaptasi permintaan konsumen.

L.Tru featuring Fenita Arie
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

di mana posisi
indonesia?

Indonesia tercatat sebagai pasar terbesar kelima untuk fashion Muslim. Angkanya mencapai US$13,5 miliar (Rp195,53 triliun) pada 2016.

Dilbar dari Krygystan
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

Empat pasar fashion muslim dunia teratas lainnya:

Turki Rp396,86 triliun, Uni Emirat Arab Rp301,27 triliun, Nigeria Rp254,92 triliun, Arab Saudi Rp231,74 triliun.

Elda
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

Negara terbaik yang mengembangkan modest fashion Muslim adalah Uni Emirat Arab, Turki, Italia, Singapura, dan Perancis.

Resti by Rizka
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

Singapura dan Malaysia masuk peringkat keenam dan ketujuh negara terbaik pengembang fashion Muslim. Peringkat 8 ada India, 9 Srilanka, dan 10 Maroko.

Nys.co featuring Hannie Hananto
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

Dua negara minoritas muslim, Italia dan Singapura, menyadari betul besarnya potensi pasar pakaian Muslim.

Modanisa dari Turki
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

Italia menduduki peringkat keempat karena menyadari peluang pasar modest fashion.

S by Samar and Anseel dari Dubai
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

Singapura juga menggencarkan ekspor fesyen Muslim ke negara OKI.

S by Samar and Anseel dari Dubai
Jakarta Modest Fashion Wear 2018, Juli 2018

This browser does not support the video element.

Reporter: Cynthia Amanda Male
Redaktur: Arie Dwi Budiawati,
Dwi Ratih,
Syahid Latif
Fotografer: Faizal Fanani,
Agus Apriyanto,
Bayu Herdianto