Sukses

Top 3 Berita Hari Ini: VW Kodok Listrik dan Komponen Terpenting pada Mobil

Salah satu cara untuk memiliki kendaraan listrik adalah menyulap kendaraan lama menjadi bermesin listrik. Salah satunya seperti VW kodok dalam artikel " Kreatif, Pemuda Ini Sulap VW Kodok Klasik Jadi Mobil Listrik".

Liputan6.com, Jakarta - Salah satu cara untuk memiliki kendaraan listrik adalah menyulap kendaraan lama menjadi bermesin listrik. Salah satunya seperti VW kodok dalam artikel " Kreatif, Pemuda Ini Sulap VW Kodok Klasik Jadi Mobil Listrik".

Selain itu, dua berita menarik lainnya adalah "Memet Djumhana, Pendiri Toyota Team Indonesia Meninggal Dunia" dan "Mengenal Komponen Terpenting pada Sepeda Motor, Apa Itu?". Berikut rangkumannya.

1. Kreatif, Pemuda Ini Sulap VW Kodok Klasik Jadi Mobil Listrik

Kendaraan listrik akan menjadi masa depan mobilitas. Hampir setiap produsen roda empat dan roda dua tengah mengembangkan mobil atau motor ramah lingkungannya.

Tidak hanya pabrikan besar yang melakukan hal tersebut, seorang insinyur asal Jammu, India juga mengerjakan ubahan mobil bermesin bensin menjadi listrik. Tidak hanya mobil modern, pria berusia 23 tahun ini juga mengubah mobil klasik menjadi hybrid atau listrik.

Baca selengkapnya di sini.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 4 halaman

2. Memet Djumhana, Pendiri Toyota Team Indonesia Meninggal Dunia

Kabar duka kembali menyelimuti dunia motorsport Tanah Air. Pendiri Toyota Team Indonesia (TTI), Memet Djumhana meninggal dunia, siang tadi pukul 14:00, Selasa (29/6/2021).

Dari informasi yang beredar lewat broadcast WhatsApp di berbagai grup, dan juga masuk ke redaksi Liputan6.com, almarhum menghembuskan nafas terakhirnya di Rumah Sakit Cibitung Medika.

Baca selengkapnya di sini.

3 dari 4 halaman

3. Mengenal Komponen Terpenting pada Sepeda Motor, Apa Itu?

Terdapat banyak sekali komponen di dalamnya satu unit sepeda motor. Salah satu yang paling penting, adalah busi yang berfungsi untuk membakar campuran udara dengan bahan bakar, serta membantu untuk melepas panas dari ruang pembakaran.

Melihat peran busi yang sangat penting untuk sepeda motor, para pengendara perlu memilih busi yang asli dan berkualitas agar memberikan kinerja maksimal pada sepeda motor.

Baca selengkapnya di sini.

4 dari 4 halaman

Infografis Awas Indonesia Memasuki Gelombang II Covid-19.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.