Sukses

Top 3: Kasus Daur Ulang Baterai Tesla dan Lawan Raize-Rocky dari Honda

Tesla mendapatkan pemberitahuan dari Enviromental Protection Agency tentang standar emisi yang tidak sesuai. Artikel "Tesla Tersangkut Kasus Daur Ulang Baterai" menjadi berita terfavorit saat ini.

Liputan6.com, Jakarta Tesla mendapatkan teguran dari Enviromental Protection Agency tentang standar emisi yang tidak sesuai. Artikel "Tesla Tersangkut Kasus Daur Ulang Baterai" menjadi berita terfavorit saat ini.

Selain itu, dua a adberita menarik lainnya adalah "Daihatsu Rocky Itu Adik Terios" dan "Honda Hadirkan Penantang Toyota Raize dan Daihatsu Rocky". Berikut rangkumannya.

1. Tesla Tersangkut Kasus Daur Ulang Baterai

Enviromental Protection Agency diketahui mengirimkan pemberitahuan ke Tesla bulan ini terkait pengajuan laporan dan bukti kepatuhan Tesla terhadap standar emisi yang tidak sesuai.

Dilansir dari Carscoops, Tesla sendiri membantah tentang tuduhan tersebut.

Baca selengkapnya di sini.

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 4 halaman

2. Daihatsu Rocky Itu Adik Terios

Hendrayadi Lastiyoso, Marketing and Customer Relation Division Head PT Astra International-Daihatsu Sales Operation menjelaskan, Daihatsu Rocky memiliki posisi di bawah Daihatsu Terios dari sisi harga jual, meski diakui beberapa variannya beririsan dengan Terios.

"Dari sisi range harga jual, Rocky di bawah Terios, jadi adiknya Terios," tegas Hendrayadi saat jumpa pers daring, Jumat (30/4).

Baca selengkapnya di sini.

3 dari 4 halaman

3. Honda Hadirkan Penantang Toyota Raize dan Daihatsu Rocky

Toyota Raize dan Daihatsu Rocky telah resmi diluncurkan. Kini giliran PT Honda Prospect Motor, yang akan meluncurkan mobil baru untuk menantang model kembar Toyota-Daihatsu tersebut.

Hal itu terungkap melalui cuplikan gambar yang diposting melalui laman instagram resmi PT HPM, Hondaisme, yang menunjukkan sedikit wajah dari model baru yang akan diluncurkan.

Baca selengkapnya di sini.

4 dari 4 halaman

Infografis 9 Panduan Imunisasi Anak Saat Pandemi Covid-19

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.