Sukses

Top3: Suzuki Ertiga Berlabel Toyota dan Bus Listrik TransJakarta

Kolaborasi dua merek sudah lazim terjadi. Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia menjadi salah satu bukti kesuksesan sebuah kolaborasi. Lantas kalau Suzuki Ertiga berlabel Toyota akankah bisa sukses juga?

Liputan6.com, Jakarta Kolaborasi dua merek sudah lazim terjadi. Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia menjadi salah satu bukti kesuksesan sebuah kolaborasi. Lantas kalau Suzuki Ertiga berlabel Toyota akankah bisa sukses juga? Dan berikut ringkasan berita populer lainnya:

1. Kerja Sama, Suzuki Ertiga Bakal Berlogo Toyota

Toyota dan Suzuki sepakat untuk bekerja sama sejak Februari 2017 lalu. Keduanya berbagi platform untuk saling menunjang penjualan.

Belakangan yang santer digembar-gemborkan adalah Baleno dan Vitara Brezza yang akan memakai emblem Toyota. Sebaliknya, Corolla akan memakai emblem Suzuki. Selengkapnya baca di sini.

2. Siap Digunakan Transjakarta, Seberapa Tangguh Bus Listrik Asal Tiongkok?

Sebagai langkah menciptakan kendaraan ramah lingkungan, PT Transportasi Jakarta mengaku siap menggunakan bus listrik untuk armada Transjakarta.

Melihat peluang tersebut, perusahaan distributor bus listrik di Indonesia, PT Bakrie Autoparts, ikut unjuk gigi dalam pameran Busworld South East Asia 2019. Selengkapnya baca di sini.

 

Simak Video Pilihan Berikut Ini:

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 2 halaman

3. Bus Listrik Transjakarta Diuji Selama 6 Bulan

Sebagai langkah menciptakan kendaraan umum ramah lingkungan, PT Transportasi Jakarta siap menggunakan bus listrik untuk armada Transjakarta.

Setelah mengkaji instruksi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk melakukan uji coba bus listrik melalui komitmen dengan para penyedia yang bersedia diseleksi yang tertuang dalam nota kesepahaman bersama (Memorandum of Under Standing/MOU). Selengkapnya baca di sini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.