VIDEO: Imbas Corona, PMI Krisis Stok Darah

VIDEO: Imbas Corona, PMI Krisis Stok Darah

Pembatasan sosial untuk mencegah penyebaran virus corona berdampak pada jumlah orang yang menyumbangkan darahnya. Penurunan mencapai 90 persen jika dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Ini terjadi di hampir semua Unit Transfusi Darah (UTD) Palang Merah Indonesia (PMI), termasuk DKI Jakarta.

Jika biasanya ada sekitar 1.000 bahkan 1300 orang per hari yang mendonasikan darahnya, kini hanya sekitar 100 orang per-hari. Untung mendorong masyarakat menyumbangkan darahnya, PMI DKI Jakarta menerapkan prosedur pencegahan penularan virus corona saat proses donor darah. Selain menyediakan ruangan lebih luas agar tetap bisa menerapkan pembatasan fisik, serangkaian pemeriksaan awal juga dilakukan

Ringkasan

Oleh Reza Rinaldi, Andi Muhyiddin pada 29 March 2020, 09:30 WIB

Video Terkait

Spotlights