Ribuan Pengungsi Gempa Maluku Mulai Terpapar Penyakit

Ribuan Pengungsi Gempa Maluku Mulai Terpapar Penyakit

Pascagempa yang melanda Desa Liang, Kecamatan Salahutu, Kabupaten Maluku Tengah, Maluku, sejumlah pengungsi mulai terserang penyakit.

Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Selasa (1/10/2019), pengungsi termasuk lansia, anak, dan balita mengalami penyakit ringan seperti panas, demam, dan pusing.

Petugas kesehatan pun mulai kesulitan menangani pasien terutama karena kurangnya persediaan obat.

Dari data sejumlah posko kesehatan, hingga hari ke enam pascagempa Kamis lalu, lebih dari 1.000 warga dirawat di posko kesehatan.

Ringkasan

Oleh Rio Audhitama Sihombing pada 01 October 2019, 16:02 WIB

Video Terkait

Spotlights