FOTO: Gangguan Listrik, Calon Penumpang KRL Tertumpuk di Stasiun Bogor
pada 04 Agu 2019, 16:12 WIBDiperbarui 04 Agu 2019, 16:12 WIB
Ratusan calon penumpang KRL Commuter Line tertumpuk di Stasiun Bogor akibat terjadi pemadaman listrik di Jakarta dan sebagian Jawa Barat.