FOTO: Kondisi Dua Truk Tangki Pertamina Pasca Dibajak Pendemo
pada 18 Mar 2019, 14:42 WIBDiperbarui 18 Mar 2019, 14:42 WIB
Dua truk tangki milik Pertamina berisi biosolar tersebut mengalami sejumlah kerusakan akibat dibajak oleh pendemo, antara lain, pecah ban, kaca spion rusak, dan kabel pada bagian bawah diputus.