Sukses

Jemaah Islam Aboge Purbalingga Rayakan Idul Fitri Hari Ini

Secara khusus, penganut aboge berdoa agar Bangsa Indonesia terhindar dari perpecahan.

Liputan6.com, Purbalingga - Ratusan jamaah pengikut aliran islam aboge pagi ini menggelar Salat Idul Fitri di Masjid Raden Sayid Kuning,Purbalingga, Jawa Tengah. Usai salat id, jamaah saling bersalaman sambil berselawat dan mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri.

Secara khusus, penganut aboge berdoa agar Bangsa Indonesia terhindar dari perpecahan. Kesatuan umat dianggap sebagai hal terpenting dalam kehidupan.

Simak berita selengkapnya di Liputan6 Siang SCTV, pukul 12.00 WIB. Anda juga dapat menyaksikan melalui live streaming, klik di sini.

 

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.