Sukses

Arthur Gideon

Arthur Gideon

Direktur Utama Perum Bulog, Bayu Krisnamurthi. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Bisnis

Kabar Buruk, Bos Bulog Sebut Harga Beras Sulit Turun

Sulitnya harga beras untuk turun lagi ini karena pengaruh sejumlah faktor, seperti biaya produksi petani yang terdiri atas ongkos tenaga kerja, sewa lahan, harga pupuk dan benih. Dengan naiknya biaya produksi petani maka harga gabah yang dijual pun akan ikut berubah.
Indonesia Financial Group (IFG), Holding BUMN Asuransi, Penjaminan, dan Investasi. (Dok IFG)
Bank

3 Inisiatif IFG Kembalikan Kepercayaan Masyarakat

IFG bertekad menjadi motor penggerak dalam membangun industri keuangan non bank yang kuat, sehat, dan berkelanjutan, serta berkontribusi pada pertumbuhan ekonomi Indonesia.
Bank Danamon mengumumkan kerja sama dengan Central Park Mall, Jakarta. Ini merupakan kemitraan yang ideal untuk Danamon. (Dok BDMN)
Bank

Cari Nasabah Baru, Bank Danamon Gandeng Central Park Mall

Kerja sama antara Danamon dan Central Park Mall bermakna strategis dalam meningkatkan awareness masyarakat tentang Danamon semakin kuat.
Co-Founder dan Co-Managing Northstar Group Patrick Walujo (kedua kanan) saat diskusi panel bersama Presiden Direktur PT Saratoga Investama Sedaya, Tbk. Michael William P. Soeryadjaya, Presiden Direktur Adaro Energy Garibaldi Thohir dan Direktur Investasi PT Saratoga Investama Sedaya, Tbk. Devin Wirawan dalam acara Saratoga Investmen Summit 2023 di Jakarta, (26/1/2022). (Liputan6.com)
Saham

Nilai Aset Bersih 2023 Turun, Saratoga Buka-bukaan Kinerja Portofolio

Dengan dukungan neraca yang kuat, pada tahun 2023 Saratoga juga telah menjalankan strategi investasinya dengan meningkatkan kepemilikan di PT MGM Bosco Logistik (MBL) sehingga menjadi pemegang saham mayoritas.
Managing Director Sinar Mas Ferry Salman dalam perhelatan Erspo for Official Indonesia Football Team Collection Launch di Bengkel Space, Jakarta Selatan. (Dok Sinar Mas)
On Off

Sinar Mas Dukung Peluncuran Jersey Baru Timnas Indonesia

Jersey baru timnas Indonesia akhirnya resmi diluncurkan pada Senin (18/3/2024) siang WIB. Mulai Maret 2024 ini, skuad Garuda akan memakai jersey buatan apparel lokal, Erspo (Erigo Sport).
Karyawan memeriksa pasokan uang di Cash Pooling Bank Mandiri, Jakarta, Kamis (9/5/2019). Bank Mandiri menyiapkan uang tunai untuk mengantisipasi kenaikan kebutuhan di masyarakat saat Ramadan dan jelang Idul Fitri 2019. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Saham

Antisipasi Kebutuhan Nasabah saat Ramadan dan Idul Fitri, Bank Mandiri Siapkan Uang Tunai Rp 31,3 Triliun

Selain mesin ATM, Bank Mandiri juga mengoptimalkan channel-channel pembayaran online untuk membantu nasabah bertransaksi dengan cepat, antara lain dengan mesin EDC dan aplikasi Livin’ by Mandiri.
PT Waskita Karya (Persero) Tbk menjamin penyelesaian 7 proyek di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada semester I 2024. Dok Waskita
Ekonomi

Otorita IKN Jalin Kemitraan dengan 3 Universitas Belanda untuk Penelitian

Sebagai hasil konkrit pertama dari kemitraan antara Otorita IKN dan LDE Universities, sebuah tim lintas disiplin dari Belanda akan berpartisipasi dalam konferensi IKN tentang kota hutan di Samarinda pada akhir Mei 2024 nanti.
Sebagai upaya menekan kenaikan harga beras, pemerintah telah menugaskan Perum Bulog untuk  menyalurkan beras SPHP dengan harga jual sesuai Harga Eceran Tertinggi (HET) di tingkat  konsumen. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Bisnis

Beras SPHP Dioplos dan Dijual Mahal, Bos Bulog: Ini Masalah Besar

Direktur Utama Perum Bulog Bayu Krisnamurthi mengatakan bahwa praktik pengoplosan beras sebenarnya merupakan hal yang lazim di sektor perberasan nasional. Namun, yang dilarang adalah adanya penipuan.
IHSG berhasil menyentuh rekor tertinggi sepanjang masa atau All Time High (ATH) di level 7.435 pada perdagangan sesi pertama di hari perdana pembukaan bursa saat bulan Ramadan. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Saham

IHSG Dibuka Cerah, Sektor Saham Kesehatan Pimpin Penguatan

Pada awal pekan ini, IHSG berada di level tertinggi 7.340,33 dan terendah 7.314,18. Sebanyak 205 saham menguat dan 156 saham melemah. Selain itu, 210 saham diam di tempat.
Pramuniaga memperlihatkan emas batangan yang dijual di Galeri 24 Pegadaian, Jakarta, Rabu (27/7/2022). Dalam sepekan, harga emas masih menguat 1,5 persen secara point to point. Dalam sebulan, harga emas sudah amblas 5,5 persen sementara dalam setahun merosot 4,3 persen. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Bisnis

Harga Emas UBS di Pegadaian Naik Tipis Hari Ini, Mau Beli Cek di Sini!

Dikutip dari laman resmi Pegadaian, harga emas Pegadaian untuk jenis Antam dengan ukuran 1 gram dipatok Rp 1.223.000. Harga emas Antam ini sama seperti pada Minggu, 17 Maret dan Senin 18 Maret.
Pekerja melakukan bongkar muat pupuk bersubsidi di Gudang Pupuk Lini III Sumur Pecung, Kota Serang, Banten (Liputan6.com/HO)
Bisnis

Bos Pupuk Indonesia Tak Ambil Pusing Pemerintah Belum Lunasi Utang Pupuk Subsidi Rp 1 Triliun

Pemerintah masih memiliki utang sekitar Rp 1 triliun untuk biaya pupuk bersubsidi kepada PT Pupuk Indonesia. Namun, Direktur Utama Pupuk Indonesia Rahmad Pribadi mengaku tak akan ambil pusing.
Koin Kripto atau Crypto. Disimak harga kripto hari ini.
Crypto

Harga Kripto Hari Ini 19 Maret 2024: Bitcoin Lesu, Solana Pimpin Penguatan

Mayoritas kripto jajaran teratas masih melemah pada perdagangan Selasa (19/3/2024).
Seorang pria melihat layar monitor yang menunjukkan indeks bursa saham Nikkei 225 Jepang dan lainnya di sebuah perusahaan sekuritas di Tokyo, Senin (10/2/2020). Pasar saham Asia turun pada Senin setelah China melaporkan kenaikan dalam kasus wabah virus corona. (AP Photo/Eugene Hoshiko)
Saham

Bursa Asia Dibuka Melemah, Investor Menanti Rapat Bank Sentral Jepang dan Australia

Bursa Asia dibuka melemah. Semua mata tertuju pada Bank of Japan (BOJ) di tengah ekspektasi bahwa bank sentral Jepang dapat mengakhiri kebijakan suku bunga negatifnya setelah 17 tahun.
Ilustrasi harga minyak dunia hari ini (Foto By AI)
Energi & Tambang

Harga Minyak Dunia Melonjak 2%, Sentuh Level Tertinggi dalam 4 Bulan

Harga minyak Brent dan WTI menuju ke wilayah overbought secara teknis dengan Brent berada di jalur penutupan tertinggi sejak 2 November dan WTI berada di jalur penutupan tertinggi sejak 27 Oktober.
Ilustrasi harga emas dunia hari ini (Foto By AI)
Energi & Tambang

Harga Emas Dunia Bangkit Lagi, Investor Menanti Kebijakan Fed

Meskipun emas secara tradisional dianggap sebagai lindung nilai terhadap inflasi, suku bunga yang lebih tinggi untuk mengendalikan kenaikan harga menghambat investasi dalam emas batangan karena tidak memberikan bunga.
Pengemudi ojek online (ojol) memenuhi bahu jalan saat menunggu penumpang di kawasan Cililitan, Jakarta, Rabu (16/9/2020). Pemprov DKI Jakarta telah melarang ojol dan ojek pangkalan berkumpul lebih dari lima orang serta menjaga jarak sepeda motor minimal dua meter. (merdeka.com/Iqbal S. Nugroho)
Bisnis

Top 3: Ojek Online hingga Kurir Paket Berhak Dapat THR Lebaran

Informasi mengenai pemberian THR kepada Ojol dan kurir ini menjadi berita yang paling banyak dibaca di kanal Bisnis Liputan6.com
Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita. (Dok Kemenperin)
Politik

Masuk Bursa Caketum Golkar, Ini Respons Agus Gumiwang

Golkar akan menggelar Munas pada Desember 2024 untuk memilih ketua umum periode 2024-2029.
Petugas berjaga di posko pengaduan tunjangan hari raya (THR) di Kementerian Ketenagakerjaan, Jakarta, Senin (20/5/2019). Posko tersebut untuk mempermudah para pekerja menyampaikan keluhannya, terkait penerimaan hak mendapatkan THR dari perusahaan. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Bisnis

Catat, Perusahaan Telat Bayar THR Lebaran Kena Denda 5%

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengungkap sanksi bagi perusahaan nakal yang telat membayarkan tunjangan hari raya (THR) keagamaan lebaran Idulfitri 2024. Diketahui, batas pembayaran THR dilakukan paling lambat pada H-7 lebaran.
Driver Grab Bike mengenakan Grab Protect pelindung yang membatasi antara pengemudi dan penumpang saat diluncurkan di Jakarta, Selasa (9/6/2020). Penumpang ojek online (ojol) kini tak perlu khawatir menggunakan transportasi ini di tengah pandemi Corona. (Liputan6.com/Faizal Fanani)
Bisnis

Hore, Ojek Online dan Kurir Paket Berhak Dapat THR Lebaran 2024

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengimbau perusahaan transportasi online hingga logistik untuk memberikan tunjangan hari raya (THR) keagamaan lebaran Idul Fitri 2024.
Ilustrasi Kripto. (Foto By AI)
Crypto

Mau Berbisnis di Wilayahnya, Negara Ini Wajibkan Investor Kripto Dirikan Kantor

Beberapa negara telah menggunakan mata uang kripto sebagai alat transaksi yang secara luas digunakan. Di kawasan Afrika, terdapat negara yang mengusulkan aturan yang mewajibkan penyedia layanan aset virtual yang berminat berinvestasi untuk mendidirikan kantornya di wilayahnya, yaitu Nigeria.
Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah meminta gubernur mengumumkan UMP 2024 paling lambat hari ini, Selasa (21/11/2023). (Dok Kemnaker)
Pemilu

Ida Fauziyah soal Kabar Dirinya Maju di Pilkada Jakarta 2024: Bisa Saja, Belum Dilantik DPR Ini

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menyiapkan Ida Fauziyah sebagai salah satu calon Gubernur DKI Jakarta.
Pegawai Perum Perikanan Indonesia (Perindo) Unit Natuna, Kepulauan Riau, tengah mengolah ikan hasil tangkapan nelayan lokal.
Regional

Wajib Tahu, Manfaat Konsumsi Ikan bagi Tubuh selama Bulan Puasa

Dengan mengonsumsi ikan selama berbuka dan sahur, Anda dapat memastikan tubuh mendapatkan asupan protein yang mencukupi
Bupati Taliabu, Aliong Mus saat memberikan sambutan pada Bimbingan Teknis Perencanaan, Penganggaran, Penatausahaan Keuangan Berasis SIPD dalam Lingkup Pemerintah Kabupaten Taliabu di Red Top Hotel, Jakarta, Senin (18/3/2024).
Peristiwa

Aliong Mus Harap Tahun Depan Kabupaten Taliabu Bisa Mulai Membangun Bandara

Bupati Taliabu, Aliong Mus mengatakan bahwa diproyeksikan tahun depan Kabupaten Taliabu sudah bisa memulai membangun bandara.
(Dok AirAsia)
Ekonomi

AirAsia Obral Tiket Murah Libur Lebaran 2024, ke Tokyo Jepang Cuma Rp 3,5 Juta

Maskapai Indonesia AirAsia menyambut libur Lebaran 2024 dengan menghadirkan promo Fly Thru atau penerbangan lanjutan dari Indonesia ke berbagai rute internasional
Layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di BEI, Jakarta, Rabu (16/5). Sejak pagi IHSG terjebak di zona merah. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Saham

Harga Meroket, BEI Pelototi Saham TINS dan SSIA

Bursa Efek Indonesia (BEI) menyebutkan telah terjadi peningkatan harga baik saham TINS dan SSIA di luar kebiasaan atau UMA.
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dalam kegiatan Jumpa Pers Akhir Tahun (JPAT) 2023, di Kantor Kemenhub, Jakarta, Rabu (20/12/2023). (Dok Kemenhub)
Ekonomi

Luncurkan Slogan Mudik Ceria, Penuh Makna di Angkutan Lebaran 2024, Ini Pesan Menhub Budi Karya

Menhub Budi Karya Sumadi berkomitmen akan terus mengintensifkan koordinasi dengan seluruh stakeholder jelang angkutan Lebaran 2024.
Kripto XRP (Foto: Traxer/Unsplash)
Crypto

Harga Kripto Hari Ini Senin 18 Maret 2024: Bitcoin dan Ethereum Bertahan Unggul

Harga Bitcoin (BTC), kripto dengan kapitalisasi pasar terbesar naik 2,09 persen dalam 24 jam terakhir. Harga kripto jajaran teratas terpantau bervariasi pada awal pekan ini.
Pramuniaga menunjukkan emas batangan PT Aneka Tambang (Antam) Tbk di sebuah gerai emas, Jakarta, Senin (18/1/2021). Pada hari ini, harga emas Antam turun menjadi Rp 944 ribu per gram. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Ekonomi

Cek Daftar Lengkap Harga Emas Pegadaian Hari Ini 18 Maret 2024

Harga emas Pegadaian untuk jenis Antam dengan ukuran 1 gram dipatok Rp 1.223.000 pada Senin, 18 Maret 2024. Berikut daftar lengkap harga emas Pegadaian untuk jenis Antam dan UBS.
Ilustrasi harga emas hari ini (dok: Foto AI)
Bisnis

Prediksi Harga Emas Dunia dan Perak Pekan Ini, Bakal Naik Berapa?

Harga emas dunia diperkirakan akan berkonsolidasi di sekitar rekor tertinggi baru-baru ini, para investor mencari nilai di area lain di pasar logam mulia karena mungkin ini adalah giliran harga perak, menurut beberapa analis.
Koin Kripto atau Crypto. Disimak harga kripto hari ini.
Crypto

Harga Bitcoin Terus Menguat, Analis Imbau Investor Hati-Hati

Harga Bitcoin yang bergerak di kisaran USD 71.000-72.000 menandakan adanya peningkatan sebesar 45,2 persen dalam 30 hari terakhir.
Mobil Listrik Terbakar Jadi Biang Kerok Kebakaran Kapal kargo yang Membawa 3.000 Kendaraan (Carscoops)
Histori

18 Maret 1967: Bencana Supertanker Pertama di Dunia, 119 Ribu Ton Minyak Mentah Tumpah

Supertanker Torrey Canyon kandas di bebatuan Land's End dan Kepulauan Scilly tepat 57 tahun yang lalu.
Ilustrasi Mata Uang Kripto, Mata Uang Digital. Kredit: WorldSpectrum from Pixabay
Crypto

Kapitalisasi Pasar Kripto Meme Coin Berhasil Tembus Rp 90,6 Triliun

Ketika bitcoin semakin mendekati nilai tertinggi puncaknya, kapitalisasi pasar sektor memecoin peningkatan lebih dari 38% selama sehari terakhir.
Aset kripto memecoin bertema Donald Trump (TRUMP). (Foto: By AI)
Crypto

Donald Trump Akui Koleksi Sepatu MIliknya Banyak Dibeli Menggunakan Bitcoin

Beberapa minggu lalu, mantan Presiden AS, Donald Trump meluncurkan koleksi 1.000 sepatu kets Trump di Sneaker Con di Philadelphia. Sepatu itu dapat dibeli dengan kripto Bitcoin.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mempercepat hilirisasi ikan bandeng di Kabupaten Gresik melalui pemberian bantuan satu Unit Pengolahan Ikan (UPI) Nilai Tambah. (Dok. KKP)
Bisnis

Tak Cuma jadi Lauk, Ternyata Ini Sederet Manfaat Ikan Bandeng

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mempercepat hilirisasi ikan bandeng di Kabupaten Gresik melalui pemberian bantuan satu Unit Pengolahan Ikan (UPI) Nilai Tambah.
ilustrasi program makan siang gratis di sekolah (dok: Foto by AI)
Ekonomi

Ini Sederet Manfaat Literasi Keuangan Ditanamkan Sejak Bangku Sekolah

Pemahaman keuangan yang memadai akan meningkatkan kepercayaan diri setiap individu untuk mengambil keputusan dan perilaku finansial yang tepat, termasuk dalam mengakses berbagai layanan keuangan yang tersedia di industri.
Kripto XRP (Foto: Traxer/Unsplash)
Crypto

Harga Kripto Hari Ini 17 Maret 2024: Solana Pimpin Penguatan

Mayoritas kripto jajaran teratas terpantau masih berada di zona merah pada perdagangan Minggu (17/3/2024).
Petugas menunjukkan koleksi lempengan emas di Pegadaian, Jakarta, Selasa (18/5/2021). Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk. (Antam) pada 17 Mei 2021 berada di posisi lebih tinggi dibanding hari sebelumnya. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Bisnis

Harga Emas Antam vs Pegadaian Hari Ini 17 Maret 2024, Mana Lebih Murah?

Harga emas yang dijual oleh PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau harga emas Antam tak berubah pada perdagangan Minggu (17/3/2024). Harga emas Antam masih dipatok Rp 1.193.000 per gram, sama jika dibandingkan dengan perdagangan kemarin.
Penampakan emas batangan di gerai Butik Emas Antam di Jakarta, Jumat (5/10). Pada perdagangan Kamis 4 Oktober 2018, harga emas Antam berada di posisi Rp 665 ribu per gram. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Bisnis

Harga Emas Pegadaian Hari Ini Melorot Lagi, Antam Dipatok Rp 1.223.000 Segram

Harga emas yang dijual oleh PT Pegadaian (Persero) atau emas pegadaian kembali melorot pada Minggu (17/3/2024). Harga emas baik jenis Antam dan UBS kompak turun.
Ilustrasi asuransi. (Foto By AI)
Bisnis

Sambut Ramadan 2024, Sun Life Luncurkan Produk Asuransi Syariah Lindungi Para Pencari Nafkah

Sun Life siapkan produk asuransi dengan manfaat tambahan yang unik, termasuk manfaat meninggal dunia di bulan suci Ramadan atau saat menjalankan ibadah Haji, serta santunan meninggal dunia sebesar Rp10 juta.
Bitcoin adalah salah satu dari implementasi pertama dari yang disebut cryptocurrency atau mata uang kripto.
Crypto

Permintaan Terus Melonjak, Kelolaan ETF Bitcoin Spot Blackrock Tembus Rp 229,8 Triliun

Pekan lalu, Blackrock mengubah prospektusnya, yang diajukan ke Komisi Sekuritas dan Bursa AS (SEC), agar Dana Alokasi Global Blackrock berpotensi memasukkan investasi dalam produk yang diperdagangkan di bursa bitcoin (ETP).
Loading

PROFIL

Lulusan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Atma Jaya Yogyakarta beberapa tahun lalu. Sempat mengembara di beberapa media ekonomi dan bisnis. Saat ini resmi menjadi bagian dari LIPUTAN6.COM, untuk mewartakan berbagai kabar khususnya bidang ekonomi dan bisnis.