Sukses

Bikin Mikir, Ini 7 Meme Kocak Benar Tapi Salah yang Bikin Meringis

Malah jadi cocoklogi, meme benar tapi salah ini bikin netizen berpikir lebih kreatif

Liputan6.com, Jakarta Meme saat ini menjadi salah satu media yang banyak mengekspresikan berbagai keadaan hingga menjadi buah ide kreativitas yang tidak terbendung. Sampai saat ini meme pun menjadi salah satu aspek yang kerap meramaikan media sosial dalam berbagai peristiwa.

Seperti halnya baru-baru ini saat tim Jerman harus angkat koper dari Piala Dunia 2022. Banyak netizen pun menanggapinya dengan berbagai meme yang sangat kocak.

Selain itu banyak pula meme yang biasanya bikin mikir para netizen untuk mencerna informasinya. Seperti meme benar tapi salah ini yang kerap muncul untuk memberikan tawa.

Berikut 7 meme kocak  benar tapi salah yang Liputan6.com kutip dari Twitter @nocontxtnetijen, Sabtu (3/12/2022)

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 8 halaman

1. Kalau orangnya malu yang pasti sembunyi, menutup muka, diam saja. Bukannya malu yang malah jadi perhatian

3 dari 8 halaman

2. Terus selama enggak sadar, tahunya mereka siapa dong?

4 dari 8 halaman

3. Benar juga sih, tapi enggak curhat juga namun bikin laporan

5 dari 8 halaman

4. Bakal digebukin atlet lain nih kalau sampai aksi seperti ini terjadi

6 dari 8 halaman

5. Saat ibu-ibu saling ngerumpi membahas kesalahpahaman

7 dari 8 halaman

6. Rotinya sungguh menggerikan, bisa bakar Bandung

8 dari 8 halaman

7. Oh jadi kalau mau minta maaf, harus berdiri di atas materai

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini