Sukses

6 Meme Kocak Derita Punya Adik Ini Bikin Ketawa Geli

Punya adik merupakan salah satu anugerah yang wajib disyukuri.

Liputan6.com, Jakarta Mempunyai adik kandung merupakan salah satu hal yang banyak disyukuri oleh sebagian orang. Banyak orang di luar sana yang ingin memiliki adik dan ingin menikmati momen sebagai seorang kakak. Salah satu hal yang kerap jadi cerita saat punya adik ialah berantem.

Banyak yang bilang, menjadi seorang adik di dalam sebuah keluarga itu banyak untungnya. Adik dinilai lebih dimanja dan disayang daripada kakaknya. Dulunya, seorang kakak juga mengalami kasih sayang tiada tanding dari orangtua. Tapi semenjak adik lahir, semua berubah.

Maka dari itu, banyak kakak yang merasa punya seorang adik adalah derita. Jarang dapat perhatian dan kadang orangtua lebih berpihak kepada adik apapun keadannya. Meski demikian, orangtua sebenarnya punya rasa sayang dan perhatian yang sama kepada anak-anaknya.

Namun, rasa cemburu kepada adik itu rasanya wajar dirasakan oleh seorang kakak. Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, 6 meme kocak derita punya adik ini bikin ketawa geli, Minggu (12/1/2020).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Kakak selalu salah, itu prinsip yang sering dipegang dalam keluarga.

3 dari 7 halaman

2. Kecil disayang-sayang, besar teman baku hantam.

4 dari 7 halaman

3. Apapun makanannya, berbagi dengan adik wajib dilakukan.

5 dari 7 halaman

4. Di film kakak adik selalu akur, sedangkan di kehidupan nyata berantem dengan adik sebuah kewajiban.

6 dari 7 halaman

5. Sudah saatnya bersyukur itu sangatlah penting.

7 dari 7 halaman

6. Kalau gitu jadi anak tunggal sajalah.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.