Sukses

6 Model Kendaraan Driver Ojek Online Saat Bawa Penumpang Ini Bikin Ngakak

Gaya nyeleneh driver ojek online saat bawa penumpang dengan kendaaraan yang unik.

Liputan6.com, Jakarta Saat sekarang ini, mungkin di Indonesia hampir di setiap wilayah mengenal ojek online. Bagaimana tidak, saat ini ojek online sudah berubah menjadi transportasi bersama yang kerap digunakan oleh masyarakat Indonesia.

Dengan adanya ojek online, banyak membantu aktivitas masyarakat Indonesia yang dikenal santai ini. Mulai dari, antar jemput, beli makanan, antar barang, hingga aktivitas lainnya bisa dimanfaatkkan melalui jasa ojek online.

Selain itu, ojek online juga dikenal dengan berbagai kisah unik yang kerap terjadi antara driver maupun pelanggannya. Mulai dari drama chat dengan penumpang, hingga gaya mereka yang absurd dan nyentrik abis. Bahkan keunikan driver ojek online ini juga tercermin dari motor yang dikendarainya.

Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, 6 model kendaraan driver ojek online saat bawa penumpang yang bikin ngakak, Senin (4/11/2019).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Pasti penumpangnya senang banget dapat driver ojek online gini.

3 dari 7 halaman

2. Kalau ini bisa muat lima atau enam orang penumpang nih.

4 dari 7 halaman

3. Maaf ya, bisa munduran dikit enggak?

5 dari 7 halaman

4. Besok-besok kalau order ojek online pilih yang gini aja deh, seru!

6 dari 7 halaman

5. Selain penumpang, kamu juga bisa menggunakan jasa ojek online buat bawa bahan bangunan.

7 dari 7 halaman

6. Driver ojek online versi becak kayuh.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini