Sukses

Foto Terbaru Permukaan Mars yang Dipotret Rover Perseverance NASA

NASA telah merilis foto-foto terbaru yang diluncurkan dari Rover Perseverance yang telah tiba di Mars.

Liputan6.com, Jakarta - NASA kembali membagikan perkembangan terbaru dari misi pendaratannya di Planet Mars. Setelah membagikan video, kini NASA merilis foto-foto terbaru dari fenomena bersejarah yang dilakukan oleh rover misi antariksa Perseverance.

NASA turut menginformasikan bahwa sistem kamera mencakup keseluruhan proses pendaratan, menunjukkan beberapa perjalanan intens rover ke Kawah Jezero Mars.

Rekaman dari kamera definisi tinggi di atas pesawat ruang angkasa dimulai 7 mil (11 kilometer) di atas permukaan, menunjukkan penyebaran supersonik dari parasut paling masif yang pernah dikirim ke dunia lain, dan diakhiri dengan pendaratan rover di kawah.

Berikut adalah potret terbaru yang dirilis oleh NASA terkait pendaratan rover di Mars:

Simak Video Pilihan Berikut Ini:

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 4 halaman

1. Tampilan Navcam dari Dek Rover Perseverance

3 dari 4 halaman

2. Mastcam-Z Melihat Target Kalibrasinya

4 dari 4 halaman

3. Perseverance dan Komponen Pesawat Luar Angkasa Mars 2020 di Permukaan

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.