Sukses

8 Potret Menggemaskan Bukti Hewan Bisa Tidur di Mana Saja Saat Mengantuk

Berikut beberapa potret yang menunjukkan hewan bisa tidur di mana saja saat mengantuk

Liputan6.com, Jakarta Kucing bisa tidur 12 jam sehari, sedangkan anjing bisa sampai 10 jam sehari. Malahan, tupai bisa tidur hingga 18 jam sehari.

Menariknya, saat mengantuk hewan seolah tak peduli di mana mereka harus meletakkan kepala mereka. Di mana saja tak masalah asal bisa tidur.

Berikut ini beberapa potret menggemaskan yang jadi bukti hewan bisa tidur di mana saja. Dihimpun dari berbagai sumber, ini dia.

Saksikan Video Pilihan Berikut Ini:

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 9 halaman

1. Tidur bareng ceritanya

3 dari 9 halaman

2. Tidur kekenyangan

4 dari 9 halaman

3. Enggak peduli kalau tidur di muka manusia

5 dari 9 halaman

4. Di kepala orang juga bisa tidur

6 dari 9 halaman

5. Santai banget tidurnya

7 dari 9 halaman

6. Ini kayaknya udah capek dan mengantuk banget

8 dari 9 halaman

7. Takut jatuh kalau tidurnya di situ

9 dari 9 halaman

8. Kelincinya udah ngantuk banget

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.