Sukses

6 Meme Lika-Liku Puasa Ramadan yang Dirasakan Anak Kost, Kelewat Ngenes

Deretan meme berikut ini akan menunjukkan betapa tak mudah menjalani bulan Ramadan sebagai anak kost.

Liputan6.com, Jakarta - Bagi para anak kost, menjalani bulan Ramadan tentu memiliki tantangan tersendiri. Bagaimana tidak, menjalani puasa jauh dari keluarga tentu tidaklah mudah.

Selain karena sedih tak bisa menikmati ibadah bersama, mereka juga otomatis harus menyiapkan sahur dan buka puasa sendiri.

Belum lagi tantangan bangun sahur sendirian hingga tak jarang yang lantas kebablasan karena tak ada yang membangunkan. Pokoknya bulan puasa yang dijalani oleh anak kost tentu penuh dengan lika-liku.

Tak percaya? Deretan meme berikut ini akan menunjukkan betapa tak mudah menjalani bulan Ramadan sebagai anak kost. 

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Menu sahur di awal dan akhir bulan sangat berbeda ya

3 dari 7 halaman

2. Nah, kalau ini menu buka bersama anak kost yang paling favorit

4 dari 7 halaman

3. Ketika harus masak tapi gas habis

5 dari 7 halaman

4. Sabar ya yang penting niatnya

6 dari 7 halaman

5. Oh, jadi ini niat utama anak kost puasa

7 dari 7 halaman

6. Ini sih pasti banyak dilakukan oleh anak kost

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini