Sukses

6 Chat Lucu Dosen dan Mahasiswa Kuliah Online, Pasti Pernah Ngerasain

Saat pandemi virus Corona, salah satu pilihan yang diajukan universitas adalah kuliah online. Seperti apa rasanya?

Liputan6.com, Jakarta - Jumlah kasus virus Corona yang makin meningkat membuat pemerintah mengambil beberapa langkah kebijakan. Salah satunya adalah kuliah online bagi para mahasiswa. Ini dilakukan untuk menekan penyebaran virus Corona.

Banyak yang mengaku, perkuliahan online lebih berat ketimbang datang ke kampus. Tugas dirasa lebih banyak. Belum lagi komunikasi dengan dosen yang seringkali berujung salah tanggap.

Beberapa chat kocak ini menunjukkan komunikasi yang sering terjadi antara dosen dengan mahasiswa saat kuliah online. Dihimpun dari berbagai sumber, ini dia.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Lupa kalau sekarang ga tatap muka buat minta izin

3 dari 7 halaman

2. Dosennya ngegas, mahasiswanya santai

4 dari 7 halaman

3. Dosennya juga asyik dengan kegiatan di rumah

5 dari 7 halaman

4. Bisa sambil makan gado-gado dulu

6 dari 7 halaman

5. Yah, bapaknya ngasih jadwal kurang jelas

7 dari 7 halaman

6. Sampai dicek gitu ke orangtuanya

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.