Sukses

8 Hal yang Sering Bikin Kamu Jadi Overthinking

Ternyata ada beberapa orang yang mikirin masalah terlalu serius hingga overthinking sendiri.

Liputan6.com, Jakarta - Kehidupan memang tak bisa lepas dari berbagai masalah yang menghampiri kita setiap hari. Mau itu masalah besar ataupun kecil, pasti tetap saja harus kita hadapi supaya bisa berkembang dan naik ke level selanjutnya.

Tapi ternyata ada beberapa orang yang mikirin masalah terlalu serius hingga overthinking sendiri. Mungkin kamu juga pernah mengalami saat-saat paling berat dalam hidup ketika kamu lagi mikirin.

1. Hutang

Hidup itu butuh uang, tapi uang bukan segalanya dalam hidup. Paling kamu butuh uang saat ingin beli sesuatu saja, tapi kalau kamu tak ingin beli pasti tak akan butuh banget. Semua orang kemungkinan pernah ngerasain susahnya cari uang sampai jadi beban pikiran. Nyari buat mencukupi kehidupan sehari-hari saja susah, apalagi kalau sudah kejerat hutang. Bisa-bisa jadi overthinking dan bikin susah tidur. Makanya sebisa mungkin hindari hutang kalau tak mau pikiran kamu berjalan terlalu berat.

2. Gebetan

Selain butuh uang hidup juga butuh cinta. Ketika benih-benih cinta itu sudah mulai tumbuh dalam hati kamu, pasti kamu jadi salah tingkah sendiri di depan orang yang jadi inceran kamu. Secara kamu pengen terlihat sebagai seseorang yang sempurna dan bisa bikin dia terpesona. Tapi kenyataannya kamu sering kagok sendiri kalo lagi papasan sama dia. Kalo sudah gitu pasti overthinking nih mikirin gimana pendapatnya dia tentang kamu?

Selengkapnya bisa kamu baca di sini.

(ul)

 

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini.

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.