Sukses

Foto Ramadan: Perajin Keranjang Parsel Mulai Kebanjiran Pesanan

Perajin menyelesaikan pembuatan keranjang parcel di bekas kios Pasar Kobong Semarang , Kamis (23/6). (Liputan6.com/Gholib)

Perajin mengukur keranjang parcel di bekas kios Pasar Kobong Semarang , Kamis (23/6). (Liputan6.com/Gholib)

Perajin terlihat serius menyelesaikan pembuatan keranjang parcel di bekas kios Pasar Kobong Semarang, Kamis (23/6). (Liputan6.com/Gholib)

Calon pembeli melihat keranjang parcel di bekas kios Pasar Kobong Semarang , Kamis (23/6). (Liputan6.com/Gholib)

Perajin menyelesaikan pembuatan keranjang parcel di bekas kios Pasar Kobong Semarang , Kamis (23/6). (Liputan6.com/Gholib)

Liputan6.com, Jakarta Perajin menyelesaikan pembuatan keranjang parcel di bekas kios Pasar Kobong Semarang , Kamis (23/6). Meskipun parcel lebaran mengalami kebanjiran order namun perajin mengatakan omzet tahun ini hingga 30%, satu keranjang ini dijual mulai 10 ribu hingga 15 ribu rupiah. (Liputan6.com/Gholib)

 

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini